Spesifikasi Harga Maxtron IP67-3

Ulasan Spesifikasi Harga Maxtron IP67-3

berapahargahpbaru.blogspot.com | Spesifikasi Harga Maxtron IP67-3 - Salah satu varian vendor lokal, inilah Maxtron IP67-3 yang mana hadir dipasaran dengan kemampuan tahan air dan juga tahan debu. menarik tentunya dengan apa yang dimiliki seri ini, berbeda dari beberapa vendor lokal lainnya yang mana menyajikan smartphone pada umumnya namun apa yang dipunyai Maxtron IP67-3 ini menyasar segment beda. Desain menarik dimana mengandalkan ketangguhan, tahan akan debu dan juga tahan akan air dimana cocok bagi Anda yang gemar beraktivitas outdoor. Penasaran dengan apa yang dipunyai seri ini? Simak lanjutannya dalam Spesifikasi Harga Maxtron IP67-3 terbaru dari Berapa Harga Hp Baru dalam kesempatan kali ini.

Ponsel Android tahan air dan debu berharga murah dari Maxtron ini seakan mendobrak nuansa beda dari vendor lokal, desain kokoh dan tahan banting bisa dipergunakan dalam berbagai medan tanpa ada rasa kuatir berlebih. Mengusung body berbahan plastik dan semi karet kuat ini yang membuat seri Maxtron IP67-3 tahan terhadap benturan.

Spesifikasi Maxtron IP67-3 Anti Air dan Debu

Spesifikasi Harga Maxtron IP67-3
Berbekal layar LCD WVGA berukuran 3.5 inchi teknologi IPS Gloves Touch resolusi 800 x 480 piksel berlapis lapisan anti gores Gorilla Glass Gen2. Soal kinerja diberikan prosesor Dual Core 1.2GHz MTK6571A/W, OS Android V4.2.2 Jelly Bean, 512 MB RAM sebagai pendukung kinerja seri ini dikeseharian. Fitur kamera disematkan kamera utama sebesar 5 MP dan kamera sekunder sebesar 1.3 MP.

Pihak vendor memberikan keleluasaan memori penyimpanan dengan memori internal sebesar 4GB yang masih bisa diperluas lagi dengan microSD. Soal konektivitas diberikan pilihan teknologi Dual SIM dimana mampu diajak bercengkrama di jaringan GSM 1900 Mhz dan WCDMA 2100Mhz selain tentunya dilengkapi juga fitur Bluetooth , Wifi tethering, PTT Support, Automatis Kompas, maupun GPS Navigation. Soal daya tahan diberikan baterai berkekuatan 3600 mAh yang tentunya bisa mendukung kinerja ponsel pintar ini dikesehariannya.

Fitur multimedia dan juga hiburan pada ponsel Android Maxtron IP67-3 anti air air debu juga tak lupa untuk disisipkan oleh pihak vendor, pemutar audio dan juga pemutar video yang mampu juga untuk fitur record bisa ditemukan. Fitur ini juga disokong adanya big speaker yang menjamin kualitas keluaran suara hp Android murah tahan air dan tahan debu ini. Nah makin penasaran dengan spesifikasi harga Maxtron IP67-3 terbaru dipasaran sekarang ini bukan?

Berapa Harga Maxtron IP67-3

Setelah melihat ulasan spesifikasi harga Maxtron IP67-3 diatas pastinya Anda sudah mempunyai gambaran akan ponsel Android tahan air dan debu ini, secara umum apa yang dipunyai seri ini cukuplah membanggakan dimana ponsel OS Android Jelly Bean, prosesor Dual Core dan seabreg aplikasi lainnya bisa Anda temukan dalam seri ini yang terbalut harga murah. Berapa harga Maxtron IP67-3 terbaru dipasaran sekarang ini adalah berkisar Rp 1.599.000, simak juga ulasan akan Harga Advan Vandroid S3 Terbaru dan jangan lupa untuk berbagi melalui Facebook, Twitter dan juga G-Plus akan "Spesifikasi Harga Maxtron IP67-3"
Advertisement
Previous
Next Post »
Thanks for your comment