Berapa Harga Advan Vandroid S5D

Spesifikasi dan Berapa Harga Advan Vandroid S5D

Berapa Harga Advan Vandroid S5D
berapahargahpbaru.blogspot.com | Berapa Harga Advan Vandroid S5D - Satu lagi penyemarak gadget di kelas smartphone terbaru dari vendor Advan dimana seri kali ini mengusung ponsel Android Quad Core harga murah di Indonesia. Vandroid seri terbaru ini keluar dengan dimensi berukuran 72.6 x 9.6 x 145 mm berat 162 gram, terdapat juga layar TFT Capacitive Touchscreen 16M warna berukuran 5 inchi HD resolusi 720 x 1280 yang mampu merespon multi touch 5 points capacitive. Itulah sekilas akan bodi desain dari phablet Advan Vandroid S5D terbaru yang akan diulas berapa harga hp baru kali ini. Berjalan pada jaringan GSM 900/1800/1900 untuk SIM 1 dan jaringan 3G HSDPA 900/2100 untuk SIM 2. Mengusung prosesor Mediatek MT6589 QuadCore 1.2 Ghz ARM Cortex-A7, GPU PowerVR SGX 544MP dan 1 GB RAM yang beradu dengan OS Android 4.2.1 JellyBean.

Berapa harga Advan Vandroid S5D terbaru dipasaran sekarang ini tentu saja menarik untuk disimak tapi ada baiknya kita ulas terlebih dahulu spesifikasi fitur lengkap akan seri "Vandroid S5D" sebagaimana berikut ini. Fitur kamera Advan Vandroid S5D tentu bisa memanjakan pengguna gadget ini, dengan bekal kamera primer sebesar 8MP resolusi 3264 x 2448 lengkap Flash LED dimana mampu merekam video pada kecepatan 720p @30 fps. Kamera sekunder disediakan kamera berkualitas 5MP resolusi 2560 x 1920. Pihak vendor menyediakan ruang penyimpanan seluas 4GB yang masih bisa diperluas lagi dengan menancapkan microSD sampai 32GB. Konektivitas ponsel Advan Vandroid S5D menggunakan jaringan 3G HSDPA HSUPA, EDGE, GPRS, Wi-Fi 802.11a/b/g/n yang bisa digunakan WiFi hotspot, Bluetooth v4.0 with A2DP, dan microUSB v2.0.

Seri Vandroid S5D mempunyai teknologi Dual SIM GSM-GSM yang tentu saja sudah dilengkapi dengan fitur tambahan lainnya semacam video player, audio player, fitur bawaan dari OS Android yang bisa bermanfaat untuk penggunanya. Masalah daya tahan Advan Vandroid S5D dibekali baterai berkapasitas 1850 mAh yang mampu bertahan selama 80 jam untuk waktu siaga dan 5 jam untuk waktu aktif, nah makin penasaran bukan dengan berapa harga Advan Vandroid S5D terbaru di pasaran sekarang ini?

Spesifikasi Advan Vandroid S5D

  • Jaringan
Network GSM 900 / 1800 / 1900 - SIM 1 & SIM 2 / 3G HSDPA 900 / 2100

  • Layar
Tipe TFT capacitive touchscreen, 16M colors
Ukuran 5" HD, 720 x 1280 (320 dpi) Protection: - Multi Touch: 5 Points Capacitive

  • Dimensi
Ukuran/Berat 72.6 x 9.6 x 145 mm/162 g

  • Audio
Fitur Vibration, MP3 Ringtones
Jack 3,5mm
Speakerphone

  • Memori
Internal 4 GB storage, 1GB
Eksternal microSD (up to 32GB)

  • Data
3G HSDPA, 7.2 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps
EDGE
GPRS
WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v4.0 with A2DP
USB/Port microUSB v2.0

  • Kamera
Primer 8 Megapixel (3264 x 2448)Flash LED
Sekunder 5 Megapixel (2560 x 1920)
Video Record 720p @ 30 fps

  • Baterai
Tipe 1850 mAh
Standby up to 80 hours
Talk Time up to 5 hours

  • Fitur
OS Android 4.2.1 (Jellybean)
CPU Chipset: Mediatek MT6589 CPU: Quad Core 1.2 Ghz Cortex-A7 GPU: PowerVR SGX 544MP RAM: 1GB
Browser HTML
GPS with A-GPS
Messaging SMS(threaded view), MMS, Email, Push Email, IM
Java via Java MIDP emulator, - SNS integration - Active noise cancellation with dedicated mic - Google Search, Maps, Gmail - YouTube, Google Talk, Organizer - Document viewer - Voice memo/dial - Predictive text input (Swype)

  • Fitur Tambahan
Multiple SIM Dual SIM GSM-GSM
Video Player MP4/H.264/H.263 player
MP3 Player MP3/WAV/eAAC+ player
Audio Record

Berapa Harga Advan Vandroid S5D

dengan beragam fitur menarik yang ditawarkan vendor Advan melalui seri Vandroid terbaru ini pastinya menarik untuk dilirik, adanya prosesor QuadCore beradu dengan OS Android JellyBean diperkuat 1GB RAM menyajikan kepuasan penggunaan penggunanya. Berapa harga Advan Vandroid S5D terbaru dipasaran sekarang ini adalah berkisar Rp 1.699.000
Advertisement
Previous
Next Post »