Spesifikasi dan Berapa Harga Advan Vandroid T3X
berapahargahpbaru.blogspot.com | Berapa Harga Advan Vandroid T3X - Salah satu tablet andalan vendor Advan, inilah tablet Advan Vandroid T3X yang mana mempunyai layar lebar dengan dukungan Full HD. Buat Anda yang tengah mengincar tablet besutan Advan ini ada baiknya membaca review Berapa Harga Advan Vandroid T3X dari Berapa Harga Hp Baru berikut ini. Memang banyak kita temui varian tablet keluaran Advan dipasaran, seperti yang sering kita jumpai di iklan tv tiap harinya. Memang vendor Advan tengah berusaha meraih pasar tablet Indonesia dengan rajinnya merilis varian produk tablet terbarunya. Salah satunya adalah seri Advan Vandroid T3X ini, untuk lebih lengkapnya akan spesifikasi Advan Vandroid T3X lengkap dengan fitur aplikasi akan disajikan melalui review Advan Vandroid T3X sebagaimana berikut iniSpesifikasi Advan Vandroid T3X
Secara desain seri "tablet Advan Vandroid T3X" terbaru ini mempunyai ukuran dimensi 260.00mm x 170.00mm x 8.00mm dengan berat 360 gram, menariknya lagi pada seri ini pihak vendor memberikan warna putih pada body dengan balutan warna emas dibagian belakangnya. Dibekali dengan memori sebesar 8GB yang dapat diperluas lagi dengan memberikan kartu microSD. Sebagai pendukung kinerja tablet Advan Vandroid T3X diberikan prosesor Mediatek MTK 8389 Quad Core 1.5GHz, GPU PowerVR SGX 544MP, 1 GB RAM. Pastinya jika dilihat dariprosesor Quad Core maupun GPU yang dibenamkan tak salah kiranya seri tablet ini menunjang sekali untuk Anda penggemar game.Masih terkait dengan kinerja, seri tablet Advan Vandroid T3X disokong juga denan OS Android v4.2.2 Jelly Bean yang jelasnya bau bau aplikasi Android bisa Anda temukan pada seri ini. Untuk pendukung aplikasi chat, Advan telah memberikan aplikasi BBM dan tak ketinggalan pula ragam game pilihan bisa Anda mainkan disini. Beranjak pada layar, tablet Advan Vandroid T3X mempunyai layar seluar 8.9 inchi IPS LCD Capacitive Touchscreen resolusi 1920 x 1200 piksel dengan kemampuan merespon sampai 5 sentuhan jari.
Tak lengkap kiranya jika tablet terbaru dari vendor Advan ini tak membekali dengan fitur kamera, adapun kamera yang dipunyai adalah kamera utama sebesar 8 MP dimana bisa digunakan untuk merekam video berfitur Electronic Image Stabilisation. Pada kamera sekunder disematkan kamera sebesar 2MP yang mampu untuk diajak video chatting dan video calling penggunanya. Fitur konektivitas dan juga perpindahan data, tablet Advan Vandroid T3X mempunyai koneksi HSDPA, WiFi 802.11 b/g/n, kabel data USB OTG, microUSB dan juga port micro HDMI. Tablet ini disokong dengan teknologi dual sim GSM dimana mendukung penggunanya untuk koneksi internet pada jaringan 3G HSDPA maupun EDGE GPRS. Jadi tablet ini bisa digunakan juga untuk fungsi telefoni
Fitur multimedia dan hiburan makin lengkap dengan adanya pemutar audio berfitur efek suara mulai dari equalizer, 3D Effect, bass bost dan preset reverb. Tersedia juga pemutar video beragam format maupun fitur Radio FM.
Kelebihan Kekurangan Tablet Advan Vandroid T3X
Bicara soal review berapa harga Advan Vandroid T3X tidak akan lengkap dengan adanya ulasan apa saja kelebihan maupun kekurangan tablet Advan Vandroid T3X ini
- Kelebihan Advan Vandroid T3X
- Kekurangan Advan Vandroid T3X
Berapa Harga Advan Vandroid T3X
Secara umum seri tablet Advan Vandroid T3X ini memang menjanjikan secara performa, dimana dukungan prosesor Quad Core dengan OS Android, 1 GB RAM dan luasnya layar sangat cocok bagi Anda penggemar game. Berapa harga Advan Vandroid T3X terbaru dipasaran Indonesia sekarang ini adalah berkisar Rp 2.600.000, simak juga ulasan Harga Samsung Galaxy Juli Murah dan jangan lupa untuk berbagi "Berapa Harga Advan Vandroid T3X" melalui Facebook, Twitter dan juga G-PlusAdvertisement
ConversionConversion EmoticonEmoticon