Berapa Harga Asus VivoTab RT TF600T

Spesifikasi dan Berapa Harga Asus VivoTab RT TF600T

Berapa Harga Asus VivoTab RT TF600T
berapahargahpbaru.blogspot.com | Berapa Harga Asus VivoTab RT TF600T - Vendor Asus kembali menyemarakkan pasar tablet terbaru Indonesia dengan mengeluarkan beberapa varian gadget dengan nama VivoTab Series. Untuk pasar Indonesia pihak Asus mengeluarkan model dimana mempunyai warna hitam dan silver yang berpadu manis, berbahan aluminium bercampur material plastik. Mempunyai ukuran dimensi 262.5 x 170.9 x 8.3 mm berat 525 gram, didukung layar Super IPS LCD 16 juta warna berukuran 10.1 inchi resolusi 1366 x 768 piksel dengan tambahan teknologi Asus TruVivid, layar ini juga mampu merespon lima titik sentuh dan tentu saja berlapis Corning Gorilla Glass. Itulah sekilas akan bodi desain dari Asus VivoTab RT TF600T tablet terbaru yang mana akan dibahas oleh berapa harga hp baru kali ini. Berjalan pada sistem operasi Windows RT berpadu dengan prosesor 1.3 Ghz ARM quadcore Nvidia Tegra 3 dan memori DDR3 2GB.

Berapa harga Asus VivoTab RT TF600T tablet terbaru ini tentunya menarik untuk disimak, tapi sebelum itu ada baiknya kita ulik akan fitur spesifikasi lengkap "VivoTab RT TF600T" sebagaimana berikut ini. Apa yang membuat tablet terbaru Asus ini spesial adalah adanya Dock Mobile dimana mempunyai papan ketik berukuran penuh maupun adanya baterai sekunder berkapasitas 42Wh. Fitur dual kamera disematkan pihak vendor untuk Asus VivoTab RT TF600T dengan kamera depan sebesar 2MP untuk aktivitas video chat, dan kamera belakang sebesar 8MP beresolusi 3264 x 2448 piksel yang mampu untuk merekam video beresolusi 1080p@30fps. Untuk fitur konektivitas disediakan Wi-Fi 802.11 b/g/n, bluetooth v4.0 with A2DP, HDMI, NFC, microUSB 2.0 dan juga PC Sync. Fitur multimedia juga amat diperhatikan oleh Asus, khusus di bidang audio Asus VivoTab RT TF600T mempunyai Quad-speakers berteknologi SonicMaster audio dengan keluaran suara berkualitas.

Fitur aplikasi Office Home dan Student 2013 RT juga telah dibenamkan di dalamnya, dimana dengan aplikasi ini Anda bisa membuat, membuka maupun mengedit file bentuk Microsoft Word, Excel, PowerPoint, dan juga OneNote. Dengan dukungan baterai Lithium Polymer tablet ini bisa diandalkan dan dipakai seharian, nah makin penasaran bukan dengan berapa harga Asus VivoTab RT TF600T tablet terbaru di pasaran sekarang ini bukan?

Spesifikasi Asus VivoTab RT TF600T

Desain
  • Tipe Tablet
  • Dimensi (mm) 262.5 x 170.9 x 8.3
  • Berat (gr) 525
  • Ringtone MP3
  • Sistem Operasi Microsoft Windows RT
  • Prosesor Quad-core 1.3 GHz Cortex-A9

Layar
  • Kedalaman warna Super IPS+ LCD 16 juta warna
  • Ukuran 10,1 inchi
  • Resolusi 1366 x 768 pixels

Memori
  • Internal 32/64 GB, RAM 2GB
  • Eksternal micro SD sampai 64GB
  • Hotswap

Konektivitas
  • WLAN/WI-FI 802.11 b/g/n
  • Bluetooth v4.0 with A2DP
  • HDMI
  • NFC
  • Kabel Data micro USB 2.0
  • PC Sync

Call Feature
  • Voice dial
  • Video caller ID
  • Video call
  • Conference Call

Messaging
  • E-mail Messaging
  • Video Messaging
  • Voice Messaging
  • Instant Messaging

Kamera
  • Kualitas 8 Mpix
  • Resolusi Max 3264 x 2448 pixels
  • Auto Focus
  • Flash Light
  • Night mode
  • Digital Zoom
  • Macro mode
  • Multishot
  • White Balancing
  • Kontras
  • Brightness
  • Efek
  • Timer
  • Face_Detection
  • ISO
  • Frame
  • Foto Editor

Video
  • Resolusi Max 1080p@30fps
  • Player MP4/DivX/Xvid/H.264/H.263
  • Mute Record
  • Durasi Max Dinamis

Musik
  • Player MP3/WAV/eAAC+
  • Equalizer
  • Shuffle
  • Play List
  • Stereo Speaker
  • Bluetooth headset
  • Multitasking

Internet
  • Browser HTML5
  • WAP
  • Full XHTML
  • Zoom
  • Auto Configuration
  • Offline Mode
  • Proxy Setting
  • Multitasking

Games
  • Downloadable
  • Dokumen Viewer
  • Adobe PDF Reader
  • PIM
  • File Manager
  • Video Memo
  • Touch Sensitive
  • Setting Wizard

Baterai
  • Tipe Lithium Polymer
  • Talk time (jam) 9

Berapa Harga Asus VivoTab RT TF600T

dengan dukungan Windows RT untuk OS dan juga prosesor quadcore 2GB RAM pastinya mempunyai nilai tersendiri untuk penggunanya, adanya Dock Mobile juga menambah point mengapa Anda harus memilih menggunakan tablet seri VivoTab RT TF600T dari Asus ini. Berapa harga Asus VivoTab RT TF600T tablet terbaru di pasaran sekarang ini adalah berkisar Rp 8.599.000
Advertisement
Previous
Next Post »